Cara membuat pisang nugget sebenarnya mudah dan sederhana, apalagi saat ini banyak buku resep masakan yang bisa kita baca untuk membantu dalam proses pembuatannya, bahan apa saja yang diperlukan, hingga langkah demi langkah tahapan cara memasaknya. Namun tidak semua olahan yang kita masak hanya untuk dikonsumsi sendiri ataupun keluarga, ada kalanya ingin juga mencoba berbisnis dengan menjual hasil masakan yang telah kita buat, ya termasuk berjualan pisang nugget.
Pisang nugget adalah salah satu makanan yang bisa kita jadikan sebagai jajanan dan camilan untuk semua kalangan dari mulai anak-anak hingga orang dewasa. Pasalnya camilan ini memili rasa memiliki rasa yang enak, nikmat, serta renyah karena bagian luarnya yang crispi, namun citarasa didalamnya empuk dan lembut khas pisang sebagai bahan dasarnya. Sehingga pantas saja jika target untuk jualannya pun tidak terbatas. Sebagai langkah awal anda bisa berjualan ke sekolah - sekolah SD, SMP, SMA ataupun dari rumah kerumah. Namun jika anda memiliki tempat berjualan permanen yang memadai tentu itu akan lebih baik.
Resep membuat pisang nugget untuk jualan tidak jauh berbeda dengan resep pisang nugget pada umumnya yang banyak dibahas di internet, hanya saja disini saya akan membagikan juga rincian harganya agar anda mengetahui kira kira berapa modal awal yang harus dikeluarkan.
Rincian harga yang tertera disini tidaklah baku, bisa lebih bisa juga kurang. Ini adalah gambaran garis besarnya saja tapi tidk terlalu jauh dari perkiraan tersebut. Adapun modal dasarnya adalah sebagai berikut.
Resep pusang nugget untuk jualan
Bahan :
Pisang kepok Rp 30000
Keju cheddar Rp 15000
Gula pasir Rp 7000
Susu bubuk Rp 9000
Garam Rp 1500
Tepung panir Rp 9500
Minyak goreng Rp 12000
Tepung terigu Rp 8500
Pisang nugget adalah salah satu makanan yang bisa kita jadikan sebagai jajanan dan camilan untuk semua kalangan dari mulai anak-anak hingga orang dewasa. Pasalnya camilan ini memili rasa memiliki rasa yang enak, nikmat, serta renyah karena bagian luarnya yang crispi, namun citarasa didalamnya empuk dan lembut khas pisang sebagai bahan dasarnya. Sehingga pantas saja jika target untuk jualannya pun tidak terbatas. Sebagai langkah awal anda bisa berjualan ke sekolah - sekolah SD, SMP, SMA ataupun dari rumah kerumah. Namun jika anda memiliki tempat berjualan permanen yang memadai tentu itu akan lebih baik.
Resep membuat pisang nugget untuk jualan tidak jauh berbeda dengan resep pisang nugget pada umumnya yang banyak dibahas di internet, hanya saja disini saya akan membagikan juga rincian harganya agar anda mengetahui kira kira berapa modal awal yang harus dikeluarkan.
Rincian harga yang tertera disini tidaklah baku, bisa lebih bisa juga kurang. Ini adalah gambaran garis besarnya saja tapi tidk terlalu jauh dari perkiraan tersebut. Adapun modal dasarnya adalah sebagai berikut.
Resep pusang nugget untuk jualan
Bahan :
Pisang kepok Rp 30000
Keju cheddar Rp 15000
Gula pasir Rp 7000
Susu bubuk Rp 9000
Garam Rp 1500
Tepung panir Rp 9500
Minyak goreng Rp 12000
Tepung terigu Rp 8500
0 Komentar untuk "Resep Pisang Nugget Untuk Jualan Dan Rincian Bahannya"
Posting Komentar